cara mengirim surel

cara mengirim surel

cara mengirim surel - E-mail (Electronic Mail) merupakan yang biasa digunakan sebagai sarana komunikasi, kirim mengirim surat ataupun bertukar data dan informasi antar pengguna lainnya. Layanan penyedia surel (e-mail) yang sudah sangat populer dan paling banyak digunakan didunia internet seperti Yahoo Mail, Hotmail, AOL Mail, Gmail dan masih banyak lagi.

Gmail adalah salah satu situs layanan penyedia e-mail yang paling sangat baik dibandingkan dengan layanan e-mail lainnya, sebagaimana yang telah dinyatakan dalam slogannya yaitu “Satu akun untuk seluruh Google”, makna dari slogan tersebut adalah jika kita hanya memiliki satu akun google saja maka akan secara keseluruhan kita sudah bisa menikmati semua produk dari google secara gratis.

Akun Gmail anda sama dengan akun Google, maka dari itu Anda dapat memanfaatkan username dan password Gmail untuk mengakses produk Google lainnya seperti YouTube, Google+, Google Play, dan Google Drive. Maka demikian, di sini saya akan memberikan pembahasan mengenai Mudahnya Membuat Surel Pribadi atau Bisnis di Gmail.

cara mengirim surel


Logo Gmail Terbaru

Hal terpenting yang harus anda lakukan adalah mengunjungi situs Gmail.com. Setelah membuka tautan tersebut, maka anda akan diarahkan langsung ke laman paling awal atau beranda gmail seperti gambar yanga ada di bawah.

Buat Akun

Gambar di atas merupakan lembar masuk gmail, Sementara bagi anda yang belum memiliki akun, silakan klik “Buat akun” untuk membuat akun e-mail baru. Kemudian anda akan diarahkan langsung menuju laman pendaftaran, lihat gambar di bawah.

Google Sign Up

Pada gambar di atas, anda dapat melihat kotak formulir pendaftaran yang terletak pada bagian kanan laman. Kemudian mulailah mengisi formulir tersebut.

Petunjuk Pengisian Formulir Bagian Pertama

Petunjuk Pengisian Formulir Bagian Pertama
1. Isi dengan Nama Depan anda
2. Isi dengan Nama Belakang anda
3. Buat Alamat E-mail sesuai yang anda inginkan
4. Buatlah Kata Sandi kurang lebih 8 karakter
5. Tulis ulang Kata Sandi
6. Isi dengan Tahun berapa anda dilahirkan
7. Atur sesuai Bulan Lahir anda
8. Masukkan Tanggal Lahir anda
9. Pilih gender (jenis kelamin) anda
Jika anda ingin membuat surel untuk suatu perusahaan maupun merek produk, pilih opsi Lainnya.

Petunjuk Pengisian Formulir Bagian Kedua

Petunjuk Pengisian Formulir Bagian Kedua
10. Ketik Nomor Ponsel milik anda (harus aktif) atau boleh dikosongkan saja
11. Isi dengan alamat E-mail Lain yang anda miliki. Hal ini sangat diperlukan jika Anda menginginkan tingkat keamanan yang lebih dan sebaiknya diisi saja. Akan tetapi, jika anda tidak memilikinya, bisa dikosongkan.
12. Contreng jika Anda ingin melakukan verifikasi melalui Ponsel. Jangan dicontreng jika anda menginginkan verifikasi menggunakan Kode Captcha
13. Ketik Kode Captcha yang tertera di atas
14. Pilih Lokasi Negara sesuai tempat anda tinggal.
15. Beri contreng pada kotak untuk menyetujui Persyaratan Layanan dan Kebijakan Privasi Google
16. Klik Langkah Berikutnya untuk pergi ke langkah selanjutnya

Verifikasi Akun

Verifikasi Akun Gmail Anda
Pada tahap ini, anda akan diarahkan untuk melakukan verifikasi melalui Nomor Telepon atau Ponsel
17. Pilih Lokasi Negara anda terlebih dahulu, kemudian ketik nomor ponsel milik anda
18. Pada bagian ini anda diberi dua buah pilihan, antara lain melakukan verifikasi melalui Pesan Teks (SMS) dan Panggilan Suara. Pilih menurut  sesuai keinginan anda.
19. Kemudian, klik Lanjutkan untuk pergi ke langkah berikutnya
Tunggu sebentar sampai anda menerima kode verifikasi dari Google.

Verifikasi Akun

Selanjutnya, anda akan diperintahkan untuk memasukkan kode verifikasi. Ketikkan kode verifikasi pada kolom yang telah tersedia. klik Lanjutkan.

Google Plus

Berikutnya, anda akan melihat laman Buat Profil Google+. Pada laman ini anda akan diperintahkan untuk menempatkan foto dan membuat profil Google Plus sebagai identitas anda. Jika anda ingin memuat foto maka klik Tambahkan Foto, kemudian klik Buat Profil Anda. Namun, jika anda belum ingin menambahkan foto atau membuat profil Google Plus klik Tidak, Terima Kasih.

Selamat Datang di Google

Kemudian, anda akan melihat tampilan seperti gambar di atas, klik Memulai untuk melihat setelan Akun Google anda. Lalu buka situs Gmail.com untuk menggunakan layanan gmail anda. Gambar berikut merupakan konten sambutan selamat datang dari Google, klik Berikutnya hingga selesai dan klik Buka Gmail atau klik tanda silang untuk menutupnya.

Konten Gmail

Konten Gmail

Gambar berikut merupakan Dasbor Gmail.




Selamat andda sudah membuat Akun surel baru. Untuk pertama kali anda membuka Dasbor Gmail, maka akan mendapatkan 3 pesan di Kotak Masuk Utama dari Tim Gmail. Silakan nikmati berbagai fitur yang tersedia di Gmail anda. Semoga Bermanfaat


contoh surel edmodo
contoh isi surel
contoh rancangan surel
contoh alamat surel yang benar
contoh surat elektronik
contoh alamat surel primer
contoh surel negosiasi
cara mengirim surel

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Contoh Surat Perintah Kerja

Contoh Surat Pengantar